Suatu hari di akhir pekan beberapa saat lalu akhirnya bisa mampir dan makan di resto Lemongrass Kopitiam Bogor. Tempat ini pernah kubaca di blog beberapa orang teman. Btw, ini bukan review berbayar he.. he.. cuma mau catat kesempatan kumpul-kumpul saja.
Hari Minggu saatnya kumpul keluarga setelah cukup lama tak bertemu dengan...
Makan siang hari ini di kantin sebuah rumah sakit di Jakarta Selatan, Rumah Sakit Pondok Indah, lagi-lagi kupesan lontong cap go meh. Lontong di sini cukup enak. Jadi serasa kembali ke masa kuliah dulu yang hampir tiap hari makan siang dengan lontong opor di kantin kampus. Hanya bedanya...
Jelajah Kuliner
FPS #9 Wisata Kuliner Kekinian Yogyakarta – Tempo Gelato, Coklat Monggo, Bakmi Jawa Mbah Gito
Monda -
Sekali lagi laporan makan-makan di kota pelajar Yogyakarta. Di tulisan serial Food Photo Story sebelumnya tentang Wisata Kuliner Yogyakarta tujuan makan-makannya lebih banyak ke spot tradisional yang sudah berusia panjang. Posting kali ini giliran ke obyek wiskul yang lebih kekinian.
Yogyakarta seperti kota-kota besar lainnya di Indonesia juga punya upaya khusus...
Food Photo Story (FPS) seri ke 8 ini seputar wisata kuliner Yogyakarta selain Kipo, kue khas Kotagede. Nggak secara khusus merencanakan akan ke tempat-tempat wisata kuliner populer, eh untungnya dapat yang legendaris. Legendaris dalam arti sudah ada sejak bertahun-tahun bahkan ada yang sudah turun temurun beberapa generasi. Yang sejak awal...
Kembali lagi dengan serial Food Photo Story, yang kini telah sampai urutan ke 7. Untuk selanjutnya disebut FPS saja, supaya judul tak terlalu panjang. Kali ini mau cerita tentang kuliner unik dari Kotagede Yogyakarta, camilan khas berupa finger food yang bernama Kipo. Bukan kepo he.. he.. Kalau ingin menjelajah seri lainnya...
Kota Solo yang bernama resmi Surakarta sudah dikenal luas dengan batiknya. Tetapi selain batik Solo juga dikenal punya banyak makanan enak. Bahkan kota ini seolah tak pernah tidur, hingga larut malam masih bisa ditemui pedagang makanan yang masih saja diramaikan oleh pelanggan setianya. Makanya ada yang bilang Solo...
Beberapa hari lagi lebaran tiba. Para ibu sudah mulai sibuk menyiapkan hidangan yang akan disajikan untuk keluarga di hari besar itu nanti. Aneka makanan yang sudah menjadi menu khas hari raya Idul Fitri mulai dipersiapkan. Dari sekian banyak jenis masakan biasanya yang pertama dimasak adalah rendang karena makanan...